Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April 26, 2021

Aku Mati Terjatuh Dan Kamu Tetap Angkuh

 Terbangun kaget seperti mimpi yang nyata, aku terjatuh menangis melompati gedung tinggi sekali. Dalam mimpi aku melihat sosok dirimu duduk di ujung teras pembatas gedung berwarna biru muda. Kamu menangis begitu sedihnya, airmata kamu mengucur derasa tak terbendung. Kamu menangis tersedu-sedu seakan dunia ini telah hancur meninggalkan kamu kii.  Pada akhirnya kaka berjalan menuju dirimu yang kosong, yang lelah, yang bingung kepada siapa kamu harus percaya sementara dunia ini selalu membohongi kamu. Kamu menjadi sosok yang tidak percaya semua orang, hatimu sakit begitu dalam hingga kamu enggak pernah tahu lagi apa rasanya benar-benar dicintai dengan tulus. Hatimu menjadi keras, hatimu tidak bisa lagi merasakan cinta yang tulus karena kamu ragu dengan semua manusia yang ada. Kaka tau, begitu banyak mata memandang kamu penuh perhatian. Begitu banyak orang yang menyukainya kamu, begitu banyak orang yang menginginkan kamu, dan begitu banyak orang meperhatikan kamu. Namun kamu tidak...